Selamat Datang di Blog Swapala - Kalijaga

Swapala Kalijaga merupakan kelompok pencinta alam (PA) yang berbasis di SMA Negeri 1 demak.. Merupakan salah satu dari bagian kegiatan ekstra kurikuler pilihan bagi siswa SMA Negeri 1 demak. Kelompok yang berdiri pada tanggal 09 September 1999 ini kini mulai berkembang menjadi kelompok yang tidak hanya berkegiatan di bidang petualangan saja..

12.5.10

1100 Bibit Mangroove Untuk Masa Depan

Eksplorasi alam yang tidak memperhatikan kelestarian lingkungan menyebabkan kondisi lingkungan semakin memprihatinkan. Pemanasan global dan pengikisan tanah daerah pesisir kini telah mencapai taraf yang berbahaya. Dan yang lebih parah lagi kesadaran masyarakat mengenai kondisi tersebut masih sangat kurang. Banyak faktor yang menyebabkan hal tersebut...